Didalam buku ini dituliskan bahwa panorama dunia sastra Indonesia segera berubah setelah Chairil Anwar hadir dengan karya-karyanya. Chairil Anwar telah membuka kesadaran pada seniman sezamannya dan…
Drama Mangir adalah naskah drama yang ditulis oleh Pramoedya Ananta Toer, yang menceritakan tentang perlawanan daerah Mangir (Perdikan) terhadap kerajaan Mataram yang dipimpin oleh Panembahan Senop…